1.Menyelenggarakan pendidikan tinggi berbasis teknologi informasi dan komunikasi yang berkualitas dalam rangka meningkatkan daya saing bangsa.
2. Menciptakan suasana akademik yang mendukung terselenggaranya kegiatan penelitian yang bertaraf International dan bermanfaat bagi kesejahteraan umat manusia.
3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat sebagai pengejawantahan tanggung jawab sosia institusi.
4. Menyelenggarakan kerjasama dengan pelbagai institusi, baik di dalam maupun di luar negeri,
5. Mengembangkan organisasi institusi dalam rangka merespon pelbagai perubahan yang terjadi.
Bagi kalian yang ingin masuk UG jika kalian mengambil jurusan Teknik Informatika,Teknik Elektro,Teknik Mesin,Teknik Informasi,Psikologi,Sastra Inggris,Akuntansi dan memiliki nilai IP yang baik,kalian bisa mengambil program SARMAG Sarjana Magister, yaitu kuliah dalam kurun waktu kurang lebih 4 tahun langsung mendapat gelar S2. Sekarang ini UG juga sedang mengalami pertumbuhan yang pesat yaitu telah didirikannya gedung baru yang sangat bagus (y) serta sarana parkir yang baik berada di Kampus D Pondok Cina,Depok.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar